BIJAC no Tanjoiwai 9: Issho ni Tanoshimashou
BIJAC no Tanjoiwai adalah acara tahunan yang diselenggarakan oleh Binus International Japanese Culture Club (BIJAC) dalam rangka memperingati ulang tahun klub tersebut. Tahun ini BIJAC telah memasuki usianya yang ke-9. Acara kami akan diselenggarakan 2 hari, yaitu pada tanggal 27-28 Februari 2016.
Di dalam acara ini, kami akan mengadakan kompetisi Cosplay, Karaoke, dan Fanart. Tak ketinggalan gathering komunitas dan workshop yang berhubungan dengan Jepang. Untuk selengkapnya ada di proposal yang telah saya kirimkan. Tksh