MENGENAL SEJARAH ADOLF HITLER SECARA VIRTUAL

Trex tour x Digitiket mengadakan virtual tour untuk mengajak para traveller untuk berkeliling di suatu tempat wisata. Dalam virtual tournya kali ini, Digitiket mengajak para traveller untuk berkeliling di suatu tempat bersejarah mengenai Adolf Hitler, Swastika, dan Nazi. Virtual tour kali ini dibawakan oleh Ameliya Rosita.

Dalam virtual tour menceritakan tentang kisah sejarah Adolf Hitler. Adolf Hitler memiliki dua warga negara yang lahir di Kota Baunau Am In, Austria. Hitler kecil memiliki cita-cita untuk menjadi seniman. Namun cita-cita tersebut tidak disetujui oleh kedua orang tuanya. akhirnya Hitler mengeyam pendidikan sebagai militer. Melalui militer, Hitler berkeinginan untuk menyatukan Jerman. Salah satu kontrofersi Hitler ialah Holocaust  dan Anti Semit. Hiter berkuasa sebagai pepimpin sejak Perang Dunia I dan Perang Dunia II.

Latar belakang Hitler menjadi sangat diktator ialah ia memiliki trauma saat masa kecil yang memiliki kesulitan, dan memiliki visi untuk membuat ras arya yang berkuasa di atas ras lainnya di Jerman dan Eropa. Hingga akhirnya ia memimpin partai Nazi dengan segala kehormatan yang dimilikinya dari rakyatnya. Kepepimpinan diktatornya tersebut sangat untung bagi bangsa arya, namun tidak dengan bangsa lainnya saat Nazi berkuasa.,

Meskipun memiliki sikap diktator yang dinilai kejam, disisi lain Hitler juga dinilai memiliki prestasi dalam pimpinan militer. Pada 29 April 1945, Adolf Hitler dan kekasihnya Eva Braun melangsungkan pernikahan sehari sebelum mereka bunuh diri dengan menembak dirinya sendiri. Mereka berdua bunuh diri dikarenakan sudah terhimpit oleh musuh.

fiana anindita