Bahaya Gangguan dari Ponsel Ketika Berjalan Kian Memprihatinkan

Lebih dari setengah anak muda mengaku paham dan sadar mengenai bahaya berjalan sambil menggunakan headphone tapi kebanyakan dari mereka masih tetap melakukan hal yang beresiko tersebut.