Ratusan Warga Indonesia di Melbourne ‘Rebutan’ Berfoto dengan Rio Haryanto

Sekitar 500 warga Indonesia di Melbourne telah berkumpul di kantor Konsulat Jenderal Republik Indonesia, Rabu malam (15/03). Mereka memberikan dukungan untuk balapan perdana Rio dengan tim Manor Racing akhir pekan mendatang.