Pertanyaan Bahasa Inggris Anda?

Apa perbedaan antara 'tired' dan 'exhausted'? Bagaimana juga arti 'commence' dan 'start'? Itulah antara lain beberapa pertanyaan yang dilontarkan di akun Learn English Facebook community melalui video pada event Olimpiade Bahasa Inggris Asia atau Asian English Olympics di Jakarta, Indonesia.