Inilah Karateka Iran yang Kini Bertanding Demi Australia
Masoud Parviz telah menjuarai berbagai turnamen karate sejak berusia 14 tahun. Dan kini pada usia 20 tahun, pengungsi asal Iran ini mewakili negara barunya – Australia.
Masoud Parviz telah menjuarai berbagai turnamen karate sejak berusia 14 tahun. Dan kini pada usia 20 tahun, pengungsi asal Iran ini mewakili negara barunya – Australia.