6 Dekade Kisah Bas Wie, Pria Kupang yang Nekat Naik Roda Pesawat ke Darwin
Dari hari-hari awal kedatangannya, beberapa laporan tentang perjalanan Bas Wie ke Australia disebut mirip dengan drama Hollywood. Kini, pria asal Kupang ini telah tinggal di negeri kanguru selama lebih dari separuh abad.