Kisah Pengamen di Melbourne: Lewat Audisi hingga Raup Rp 8 Juta/Hari
"I hope you don't mind, I hope you don't mind that I put down in words… how wonderful life is while you're in the world". Lagu "Your Song" milik Elton John itu menggema merdu menghiasi malam di Bourke Street, Melbourne.