Jalur Sepeda di Canberra Gagal Lindungi Pesepeda

Jalur pemisah yang diterapkan khusus bagi para pengendara sepeda di sejumlah jalan utama Kota Canberra, Australia, tidak efektif dalam menghentikan jenis kendaraan lainnya menyerobot ke jalur sepeda.