Seorang Nenek Seludupkan Heroin Dari Kamboja Karena Berhutang Judi
Seorang nenek asal Sydney mengatakan dia setuju untuk membantu menyeludupkan heroin ke Australia karena dia memiliki utang judi sebesar $ 10 ribu (sekitar Rp 100 juta).
Seorang nenek asal Sydney mengatakan dia setuju untuk membantu menyeludupkan heroin ke Australia karena dia memiliki utang judi sebesar $ 10 ribu (sekitar Rp 100 juta).