Pengusaha China Miliki Rumah Seharga Rp 520 Miliar di Sydney
Sebuah penyelidikan yang dilakukan di Australia menemukan bahwa pemilik salah satu properti paling terkenal di Sydney Altona di kawasan Point Piper adalah seorang pengusaha China bernama Wang Zhijun. Ia menutupi investasinya itu dengan menggunakan nama orang lain.