HIMME Social Responsibility

HIMME School of Business Management Student Association BINUS University mempersembahkan “HIMME Social Responsibility” yang merupakan acara peduli sosial tahunan HIMME ke-6 yang bertemakan “Equality for Humanity”.
Maksud dan tujuan diadakannya acara ini adalah untuk dapat saling berbagi dan membantu masyarakat yang disabilitas dalam mengembangkan usaha dan memberikan penyuluhan bagaimana cara – cara yang baik dalam menjaga stabilitas ekonomi pribadi.

Adapun Manfaat dan Tujuan dari “HIMME Social Responsibility” ini adalah:
1. Meningkatkan rasa kepedulian mahasiswa/i terhadap orang-orang disabilitas yang ingin mengembangkan usaha
2. Memotivasi masyarakat disabilitas dalam mengembangkan usaha dengan kekurangannya.
3. Memberikan kesempatan untuk masyarakat disabilitas guna mengembangkan usaha menjadi lebih baik dan terorganisir.
4. Menumbuhkan semangat dalam membangun sebuah usaha walaupun memiliki kekurangan.

Acara ini akan diselenggarakan pada:
Hari : Minggu
Tanggal : 29 November 2015
Pukul : 07.00-17.00 WIB
Tempat : Yayasan Mifatahul Ilmi, Jl. Sultan Ageng Tirtayasa RT02/08 Kunciran
Indah, Kec. Pinang, Tangerang

“there is nothing more beautiful than someone who goes out of their way to make life beautiful for others”

More Information :
• Billimansyah : 0878-8113-5856
• Rian : 0821-1076-2607